Ada suatu prinsip tentang pikiran yaitu "Bila Anda pikir Anda bisa, maka Anda bisa... tetapi bila Anda pikir Anda tidak bisa, maka Anda tidak bisa". Dulu, ada seseorang yang mengatakan bahwa dia bisa menyekolahkan anak-anaknya sampai perguruan tinggi, padahal dia hanya seorang buruh dengan gaji yang sangat pas-pasan. Sementara ada orang yang seprofesi dengannya mengatakan tidak bisa. Setelah sekian tahun pemikiran kedua orang tersebut terbukti. Orang yang mengatakan bisa, akhirnya berhasil menyekolahkan 3 dari 4 anaknya ke perguruan tinggi. Sementara orang yang mengatakan tidak bisa, tak satu pun dari anaknya mengenyam bangku perguruan tinggi. Anda percaya dengan prinsip pikiran di atas? Jika belum percaya, memang prinsip tersebut perlu kita perbaiki menjadi seperti ini: "Bila Anda pikir Anda bisa, maka insya Allah Anda bisa... tetapi bila Anda pikir Anda tidak bisa, maka insya Allah Anda tidak bisa" Sudah lebih nyaman dengan prinsip pikiran ini? Untuk lebih memahami prinsip utama dari pemikiran ini, ada beberapa poin yang harus kita pahami.
|
Rabu, 06 Mei 2009
Keajaiban Pikiran
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
testing